Warga Toraja Meninggal di Morowali

Warga asal Tana Toraja Ditemukan Tewas di Kamar Kos Morowali, Ini Identitasnya

Loiz menjelaskan bahwa sebelum ditemukan tewas, Oktovianus sempat menghubungi keluarga melalui WhatsApp dan menyatakan niatnya untuk pulang kampung.

|
Penulis: Yoram Mangapan | Editor: Donny Yosua
Tribun Toraja/HO
Identitas warga asal Tana Toraja yang ditemukan tewas di kamar kosnya di Morowali, Sabtu (1/2/2024). 

Loiz menjelaskan bahwa sebelum ditemukan tewas, Oktovianus sempat menghubungi keluarga melalui WhatsApp dan menyatakan niatnya untuk pulang kampung.

"Korban juga masih keluarga saya di kampung," kata Loiz saat dihubungi Tribun Toraja, Minggu (2/6/2024) sore.

Saat ini, jenazah Oktovianus sudah berada di kampung halamannya di Sandabilik, Kecamatan Makale Selatan, Kabupaten Tana Toraja.

 

Baca juga: Hadiri Mubes KKT Morowali, Frederik Viktor Palimbong Harap Pengurus Rangkul Semua Sang Torayaan

 

Pihak kepolisian masih melakukan penyelidikan lebih lanjut untuk mengungkap penyebab pasti kematian korban.

Spekulasi di media sosial mengenai kematian Oktovianus juga beragam.

Beberapa pengguna media sosial menduga bahwa korban bunuh diri, sementara yang lain mencurigai adanya tindak kekerasan sebelum kematiannya.

(*)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved