Kemarau Panjang, Bulog Toraja: Stok Beras Aman Hingga September
Sebelumnya, Direktur Utama Perum Bulog Budi Waseso (Buwas) meminta untuk tidak panik dengan kenaikan harga beras saat ini dan tidak melakukan...
Penulis: Freedy Samuel Tuerah | Editor: Donny Yosua
Sedangkan yang paling mahal adalah Beras Kualitas Super I seharga Rp 15.150 per kg.
Baca juga: Hadapi Kekeringan Akibat El Nino dari Juli-Desember, Indonesia Siap Impor Beras dari India
Harga Beras Nasional per KG, Senin (28/8/2023):
- Beras Kualitas Bawah I - Rp 12.650
- Beras Kualitas Bawah II - Rp 12.250
- Beras Kualitas Medium I - Rp 13.850
- Beras Kualitas Medium II -Rp 13.600
- Beras Kualitas Super I -Rp 15.150
- Beras Kualitas Super II - Rp 14.600
Baca juga: 23.642 Keluarga di Toraja Utara Dapatkan Bantuan Beras dari Pemerintah, 10 Kg Per Bulan
Sebelumnya, Direktur Utama Perum Bulog Budi Waseso (Buwas) meminta untuk tidak panik dengan kenaikan harga beras saat ini dan tidak melakukan penimbunan beras.
Buwas menyatakan, Bulog bersama Badan Pangan Nasional (Bapanas) tengah menggencarkan operasi pasar.
Yaitu lewat Gerakan SIGAP SPHP atau Siap Jaga Harga Pasar dengan SPHP (Stabilitas Pasokan dan Harga Pangan).
Baca juga: Masuki Puncak Musim Kemarau, Ini Daftar Wilayah yang Berpotensi Kekeringan Menurut BNPB
Lewat program itu, Bulog menyalurkan beras premium dengan harga terjangkau.
Total ada 1,6 juta ton beras yang sudah disalurkan lewat program tersebut dan masih ada 400.000 ribu ton yang akan digelontorkan hingga akhir tahun.
"Ini langkah pemerintah. Saya berharap jangan sampai ada isu negatif kalau beras itu kurang. Kita punya beras 1,6 juta ton dan ini semuanya premium," kata Buwas kepada wartawan saat melakukan sidak ke Pasar Perumnas Klender, Jakarta Timur, Senin (28/8/2023) dikutip Kompas TV.
Baca juga: BMKG: Puncak Kemarau Kering di Indonesia Bakal Bertahap pada Agustus - Desember 2023
| BREAKING NEWS: Mahasiswa Toraja Gelar Unjuk Rasa, Desak DPRD Sikapi Ucapan Pandji Pragiwaksono |
|
|---|
| Patriot ITB Serahkan 400 Buku ke Sekolah Rakyat Terintegrasi Tana Toraja |
|
|---|
| Ketua Adat Tongkonan Kada Desak Pandji Pragiwaksono Datang ke Toraja untuk Jalani Ritual Minta Maaf |
|
|---|
| Bupati Toraja Utara Tegaskan Revitalisasi Lapangan Sa’dan untuk Kepentingan Publik dan Generasi Muda |
|
|---|
| Dedy Palimbong soal Penolakan Revitalisasi Lapangan Sa’dan: Pemda yang Beri Hibah, Bukan Sebaliknya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/toraja/foto/bank/originals/Cek-stok-beras.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.