Mantan Pendiri dan Eks Pemimpin Jamaah Islamiyah Minta Maaf atas Tragedi Bom Bali
Kedua tokoh tersebut mengakui bahwa pembubaran JI dan evaluasi terhadap tindakan mereka adalah sebuah proses yang diperlukan untuk menuju perubahan...
Penulis: Redaksi | Editor: Donny Yosua
Tribunnews
Mantan pendiri Jamaah Islamiyah (JI) Abu Rusydan (kanan) dan mantan Pimpinan JI periode (2008 - 2019) Para Wijayanto (kiri) di Jakarta pada Senin (16/9/2024) siang. 
Baca juga: Organisasi Jamaah Islamiyah Alias JI Resmi Bubar: Kami Meminta Maaf
Kedua tokoh tersebut mengakui bahwa pembubaran JI dan evaluasi terhadap tindakan mereka adalah sebuah proses yang diperlukan untuk menuju perubahan yang lebih baik.
Abu Rusydan ditangkap oleh Densus 88 pada 10 September 2021 di Bekasi, sedangkan Para Wijayanto ditangkap bersama istrinya pada 29 Juni 2019 di sebuah hotel di Bekasi.
(*)
Baca Juga 
		
		| Polisi Tangkap Musisi Onadio Leonardo Terkait Dugaan Kasus Narkoba | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Presiden Prabowo Apresiasi Ketua PMKRI Susana Kandaimu: Pemimpin Perempuan Papua di Tingkat Nasional | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Uya Kuya Akui Dua Bulan Tak Terima Gaji dan Tunjangan usai Dinonaktifkan dari DPR RI | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Jokowi Sebut Kereta Cepat Whoosh Tak Hanya Cari Untung, Menkeu Purbaya: Ada Betulnya | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Nikita Mirzani Tanggapi Vonis 4 Tahun Penjara: Alhamdulillah TPPU Hilang | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|

                
												      	
												      	
												      	
												      	
												      	
				
			
											
											
											
											
											
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.