Kesehatan
Wajib Tahu! Ini Daftar Makanan yang Boleh dan Dilarang Dikonsumsi Penderita Asam Urat
Berikut ini adalah daftar makanan yang aman dikonsumsi oleh penderita asam urat, serta makanan yang sebaiknya dihindari.
Penulis: Redaksi | Editor: Donny Yosua
TRIBUNTORAJA.COM - Bagi penderita asam urat, pemilihan makanan menjadi faktor penting dalam menjaga kesehatan mereka.
Meskipun begitu, tidak semua jenis makanan harus dihindari sepenuhnya.
Penderita asam urat masih dapat menikmati makanan berprotein rendah dengan kandungan purin yang juga rendah.
Berikut ini adalah daftar makanan yang aman dikonsumsi oleh penderita asam urat, serta makanan yang sebaiknya dihindari, dilansir dari Healthline.
Makanan yang Sebaiknya Dihindari
- Daging merah, seperti daging sapi, kambing, domba, dan unggas.
- Jeroan hewan, termasuk hati, ampela, jantung, babat, dan usus.
- Makanan laut, seperti ikan teri, sarden, kerang, dan udang.
- Makanan atau kudapan manis, seperti donat, kue, dan permen.
Baca juga: Daftar Enam Jenis Sayuran yang Tinggi Purin, Tak Cocok untuk Penderita Asam Urat
Makanan yang Aman untuk Dikonsumsi
1. Daging Ayam Tanpa Kulit
Pilih daging ayam tanpa kulit untuk mengurangi lemak jenuh yang dapat memicu peradangan.
2. Telur
Telur rendah purin dan kaya akan vitamin D, yang membantu menyerap kalsium dan fosfor untuk mengurangi nyeri sendi.
| Jangan Main HP dan Medsos Sebelum Tidur, Ini Bahaya yang Mengintai |
|
|---|
| Jangan Masukkan Bahan Makanan Ini ke Freezer, Bisa Rusak Tekstur dan Rasa |
|
|---|
| Apakah Orang Dewasa Wajib Rutin Minum Obat Cacing? Ini Penjelasan Dokter |
|
|---|
| Kopi Hitam Dinilai Lebih Aman bagi Kesehatan, Ini Penjelasan Dokter |
|
|---|
| 5 Kegiatan Harian yang Dapat Menguras Tenaga Tanpa Disadari |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/toraja/foto/bank/originals/asam-urat-112023.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.