Jangan Pamer Tiket Konser Coldplay Jakarta 2023 di Medsos, Bahaya! Ini Penjelasannya
Diketahui, tiket konser Coldplay Jakarta 2023 akan mulai dikirimkan kepada calon penonton yang sudah melakukan pembelian dalam bentuk e-tiket pada…
“E-tiket ini hanya dapat dipindai satu kali untuk memasuki area konser, sehingga kelalaian yang dilakukan pembeli tiket bukan merupakan tanggung jawab promotor,” lanjutnya.
Baca juga: Tiket Konser Coldplay Jadi Mahar Nikah
E-tiket tersebut juga tidak akan ditukarkan dengan tiket fisik.
Nantinya, setelah barcode dipindai, penonton akan diberi gelang atau wristband sebelum memasuki venue.
Baca juga: PA 212 Tolak Konser Coldplay di Indonesia, Sandiaga Uno: Silakan dalam Koridor Hukum
Rundown Konser Coldplay Jakarta 2023
Konser Coldplay Jakarta 2023 akan dimulai pada Rabu, 15 November 2023 jam 21.00 WIB. Berikut rundown-nya.
Jam 13.00 WIB
- Open gate (gerbang dibuka) ke area pra-fungsi
Jam 16.30 WIB
- Ultimate Experience (catatan: harap tiba di lokasi satu jam sebelum waktu yang dijadwalkan)
Jam 17.00 WIB
- Open gate atau pintu terbuka untuk pemegang tiket Ultimate Experience dan My Universe
Baca juga: Jangan Mau Dibilang Karbitan! Sebelum Nonton Konsernya, Ini Dia Sejarah Coldplay Dari Masa ke Masa
Jam 17.30 WIB
- Open gate atau pintu terbuka untuk semua pemegang tiket
Jam 20.00 WIB
- Penampilan Rahmania Astrini
Jam 21.00 WIB
- Penampilan Coldplay
Jadwal di atas dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya.
(*)
| Fitur Instagram Map Mulai Tersedia di Indonesia, Ini Fungsinya |
|
|---|
| Heboh Isu Instagram 'Nguping' Pembicaraan Pengguna, Ini Bantahan CEO |
|
|---|
| Meta Bakal Pakai Chat AI untuk Personalisasi Iklan di Facebook dan Instagram Mulai Desember 2025 |
|
|---|
| Presiden Prabowo Ucapkan Selamat Ulang Tahun ke-38 untuk Wapres Gibran dengan Foto Hitam Putih |
|
|---|
| Siap-siap! Instagram Bakal Perkenalkan Tampilan Baru, Ada Fitur Unggulan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/toraja/foto/bank/originals/konser-coldplay-1752023.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.