Kesehatan

Buat Penderita Insomnia, Ini 4 Jenis Minuman yang Bisa Membuat Anda Terlelap di Malam Hari

Mengutip dari Healthline, para ahli merekomendasikan durasi tidur ideal orang dewasa adalah tujuh sampai sembilan jam per malam. 

Editor: Muh. Irham
ist
Ilustrasi insomnia 

3. Susu hangat 

Susu mengandung tryptophan yang secara alami meningkatkan serotonin, neurotransmitter yang dikenal untuk kebahagian dan kesejahteraan. Serotonin merupakan prekursor melatonin hormon pengatur tidur. 

Berbagai penelitian menunjukkan bahwa susu hangat bisa meningkatkan kualitas tidur dan mengurangi pergerakan di malam hari.  Perlu dibutuhkan penelitian lebih lanjut untuk membuktikan pernyataan tersebut. 

4. Susu almond 

Almond utuh bisa meningkatkan kualitas tidur. Minyak violet yang terbuat dari almond atau biji wijen telah digunakan dalam pengobatan tradisional Iran selama bertahun-tahun sebagai pengobatan insomnia. 

Sebuah penelitian yang dilakukan pada 442 mahasiswa, jumlah peserta yang melaporkan insomnia menurun 8,4 persen setelah mengonsumsi 10 almond setiap hari selama dua minggu. 

Susu almond terbuat dari almond utuh sehingga juga bisa meningkatkan kualitas tidur.  Susu almond kaya akan hormon dan mineral penambah tidur seperti triptofan, melatonin, dan magnesium. (*)

 

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved