Pilkada
Daftar 8 Kepala Daerah di Sulsel yang Akan Habis Masa Jabatannya di Tahun 2023
Masa jabatan beberapa kepala daerah di Sulsel sesaat lagi berakhir. Diketahui, saat ini Bupati Takalar Syamsari Kitta yang berakhir masa jabatannya
Penulis: Redaksi | Editor: Muh. Irham
Sesuai jadwal, keduanya akan turun dari jabatan Bupati dan Wakil Bupati per 31 Desember 2023.
Dollah Mando merupakan sosok berpengalaman di Sidrap.
Sebelum menjadi bupati, Dollah Mando merupakan wakil bupati era kepemimpinan Rusdi Masse.
Di Pilbup 2018, Dollah Mando akhirnya maju dengan Mahmud Yusuf
Ia bersaing dengan istri Rusdi Masse yakni Fatmawati Rusdi.
Fatmawati Rusdi saat itu menggandeng Abdul Majid Hafid.
6. Kabupaten Sinjai
Pasangan Andi Seto Gadhista Asapa dan Andi Kartini Ottong juga memasuki masa akhir.
Keduanya dijadwalkan lepas jabatan pada 26 September 2018.
Di Pilbup 2018, Andi Seto - A Kartini menang telak.
Pasangan "Sehati" ini mengantongi 51.157 suara.
Mengikut dibawahnya, ada pasangan Takyuddin Masse - Mizar Roem dengan suara 42.824.
Sementara pasangan H Sabirin Yahya - Mahyanto Massarappi hanya memperoleh 40.731 suara
Menatap Pemilu serentak 2024, Andi Seto dan Andi Kartini dikabarkan pisah jalan.
Andi Seto masih ingin memimpin Kab Sinjai untuk periode kedua.
Sementara itu, Andi Kartini Ottong juga dikabarkan mengincar kursi Bupati.
7. Kota Pare-Pare
Kota cinta Habibie-Ainun ini juga bersiap menatap Pemilu 2024.
Pasangan Taufan Pawe dan Pangerang Rahim (TP-PR) akan turun dari jabatannya pada 31 Oktober 2023.
Sebelumnya, Taufan Pawe sudah menjabat selama dua periode.
Di periode pertamanya, ia bersanding dengan Faisal Andi Sapada.
Namun di Pilwalkot 2018, Taufan Pawe pisah dengan Andi Faisal Sapada.
Andi Faisal Sapada maju bersama Asriady Samad (AFS-AS).
Hasilnya Taufan Pawe dan Pangerang Rahim menang telak.
Perolehan suara TP-PR 39.966 suara atau 51,19 persen.
Sedangkan FAS-AS 38.108 suara atau 48,81 persen.
8. Kota Palopo
Kepemimpinan dua periode M Judas Amir sesaat lagi berakhir.
Per 27 September 2023, masa jabatan M Judas Amir bersama Rahmat Basri Bandaso berakhir.
M Judas Amir memimpin Palopo sejak tahun 2013.
Saat itu, ia didampingi Akhmad Syarifuddin sebagai Wakil Wali Kota.
Di Pilwalkot 2018, Akhmad Syarifuddin justru maju melawan M Judas Amir.
M Judas Amir menggandeng Rahmat Masri Bandaso dengan akronim "JUARA".
Sementara Akhmad Syarifuddin bersama Budi Sada maju dengan akronim "Ome-BISA".
Hasilnya, Pasangan JUARA meraih 51.880 suara.
Rivalnya, Ome-BISA hanya memperoleh suara 33.991.(*)
| MK Diskualifikasi Semua Paslon Pilkada Barito Utara karena Politik Uang, KPU Siapkan Pilkada Ulang |
|
|---|
| PSU Pilkada 2024 Butuh Anggaran Rp719 Miliar, Mendagri Klaim Lebih Efisien |
|
|---|
| Sosok Trisal Tahir, Kemenangannya Dianulir MK Karena Dugaan Ijazah Palsu, Aset Hampir Rp 1 Triliun |
|
|---|
| Termasuk Toraja Utara, 2 Calon Petahana Dipastikan Tumbang Usai Sidang Putusan MK |
|
|---|
| Daftar Lengkap 16 Pasangan Bupati dan Wakil Bupati di Sulsel Siap Dilantik 20 Februari 2025 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/toraja/foto/bank/originals/Ilustrasi-Pilkada.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.