Harta Kekayaan Prof Karta Jayadi, Rektor UNM yang Dicopot karena Kasus Asusila
Di tengah sorotan publik atas kasus yang menyeretnya, harta kekayaan Karta Jayadi pun ikut menjadi perhatian.
Editor:
Imam Wahyudi
Tanah dan bangunan 200 m⊃2;/190 m⊃2; di Makassar senilai Rp2,95 miliar
Selain itu, ia juga tercatat memiliki alat transportasi dan mesin senilai Rp158 juta, terdiri dari mobil Honda CR-V tahun 2013 senilai Rp155 juta dan motor Yamaha Mio tahun 2015 senilai Rp3 juta.
Harta bergerak lainnya mencapai Rp168,3 juta, serta kas dan setara kas senilai Rp674,8 juta.
Setelah dikurangi utang sebesar Rp1,25 miliar, total kekayaan bersih Karta Jayadi mencapai Rp7,68 miliar.
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Profil Karta Jayadi, Rektor Universitas Negeri Makassar yang Dinonaktifkan, Punya Harta Rp7,6 M
Baca Juga
| Rektor UNM Dicopot karena Kasus Asusila, Dosen Wanita: Alhamdulillah, Kebenaran Tak Bisa Kalah |
|
|---|
| Kekayaan Elon Musk Tembus Rp8.311 Triliun, Saham Tesla Jadi Pendorong Utama |
|
|---|
| Harta Kekayaan Wali Kota Prabumulih Viral Kasus Pencopotan Kepsek, Punya 4 Istri Sekaligus |
|
|---|
| Rektor IKIP Makassar Periode 1982–1991 Wafat, Ini Daftar Rektor UNM dari Masa ke Masa |
|
|---|
| Tiga Jam Rektor UNM Diperiksa Polda Sulsel Terkait Dugaan Pelecehan Seksual |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/toraja/foto/bank/originals/Rektor-unm1.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.