Begini Cara Hilangkan Jamur di Dinding Tembok
Seringkali, orang cenderung langsung mengecat dinding yang berjamur tanpa membersihkannya terlebih dahulu. Namun, cara tersebut tidak akan...
Penulis: Redaksi | Editor: Donny Yosua
TRIBUNTORAJA.COM - Rumah yang terlalu lembap seringkali menjadi tempat berkembang biaknya jamur di dinding.
Jenis jamur yang muncul bisa berwarna hitam, hijau, cokelat, atau bahkan putih.
Tidak hanya mengganggu estetika rumah, namun jamur di dinding juga dapat mengancam kesehatan karena beberapa jenisnya menghasilkan racun berbahaya bagi tubuh.
Penting untuk menangani dinding yang berjamur dengan tepat agar tidak tumbuh kembali.
Seringkali, orang cenderung langsung mengecat dinding yang berjamur tanpa membersihkannya terlebih dahulu.
Namun, seperti yang dilaporkan oleh laman The Spruce, cara tersebut tidak akan menghentikan pertumbuhan jamur di balik lapisan cat.
Oleh karena itu, langkah-langkah berikut perlu diambil sebelum mengecat ulang dinding yang berjamur:
Baca juga: BPJS Kesehatan Tanggung Biaya Konsultasi ke Dokter Gizi, Tapi Ada Syaratnya
1. Pastikan Ruangan Tidak Lembap
Sebelum melanjutkan dengan pengecatan ulang, pastikan ruangan sudah tidak lembap lagi.
Karena jika ruangan tetap lembap, jamur akan tumbuh kembali.
Hanya saat dinding sudah benar-benar bebas dari kelembapan atau masalah jamur, Anda bisa mulai mengecatnya kembali.
| Pemkab Tana Toraja Gelar Upacara HUT ke-54 Korpri dan HKN ke-61 |
|
|---|
| Korupsi Dana BOK, Kadis P3APPKB Toraja Utara Dijebloskan ke Rutan Makale |
|
|---|
| Kejari Tana Toraja Periksa Perdana Tersangka Penyalahgunaan Dana BOK Toraja Utara |
|
|---|
| Tak Harus Tiap Hari, Berjalan 4.000 Langkah Turunkan Risiko Kematian Hingga 25 Persen |
|
|---|
| BPJS Kesehatan Buka Lowongan untuk Dokter, Penempatan di Seluruh Indonesia |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/toraja/foto/bank/originals/ilustrasi-jamur-di-tembok-dinding-jamuran-132024.jpg)