Lowongan Kerja

Lowongan Kerja Angkasa Pura Support Dibuka untuk Lulusan SMA, Cek Syarat dan Cara Daftarnya

Hati-hati penipuan, seluruh proses rekrutmen Angkasa Pura Support tidak dikenakan biaya apapun.

Penulis: Redaksi | Editor: Donny Yosua
IST
PT Angkasa Pura Supports 

TRIBUNTORAJA.COM - PT Angkasa Pura Supports membuka lowongan kerja untuk lulusan mimimal SMA dengan penempatan Bandara Jenderal Ahmad Yani, Semarang, Jawa Tengah.

Lowongan yang dibuka oleh PT Angkasa Pura Supports Semarang adalah posisi Kasir. Pendaftaran dibuka hingga 23 Desember 2023.

Melansir Instagram Story akun PT Angkasa Pura Supports Cabang Semarang, @ap_supports.srg, Rabu (20/11/2023), batas usia pelamar maksimal 30 tahun.

 

 

Sebagai informasi, Angkasa Pura Supports adalah salah satu anak perusahaan dari PT Angkasa Pura I (Persero) yang bergerak dibidang penyediaan barang dan/jasa secara umum.

PT APS bergerak dibidang usaha trading, service, dan penyedia jasa tenaga kerja yang dibutuhkan oleh perusahaan secara umum dan perusahaan induk pada khususnya.

PT Angkasa Pura Suport berkantor pusat di Jakarta dan memiliki cabang di 14 cabang dimana Angkasa Pura I beroperasi, salah satunya di Semarang.

Berikut lowongan kerja Angkasa Pura Support Desember 2023.

 

Baca juga: Lowongan Kerja BUMN Virama Karya untuk D3 hingga S1, Cek Cara Daftar di Sini

 

Kualifikasi:

1. Wanita

2. Umur maksimal 30 tahun

3. Pendidikan minimal SMA

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved