Suhartoyo Ditunjuk Jadi Ketua MK Gantikan Anwar Usman, Bakal Disumpah Pekan Depan

Suhartoyo terpilih menjadi Ketua MK dalam musyawarah hakim konstitusi yang dilaksanakan pada Kamis.

Penulis: Redaksi | Editor: Donny Yosua
Istimewa
DR Suhartoyo jadi Ketua MK gantikan Anwar Usman. 

 

Keduanya kemudian melakukan musyawarah untuk menentukan siapa yang akan menjadi Ketua MK, dan disepakati bahwa Suhartoyo yang menggantikan Anwar Usman.

“Jadi tujuh dari sembilan hakim konstitusi meninggalkan ruangan. Tinggallah saya bersama Yang Mulia Bapak Suhartoyo dalam ruangan untuk mendiskusikan.”

“Akhirnya kami berdua sampai kepada putusan bahwa yang disepakati adalah untuk menjadi Ketua MK ke depan adalah Bapak Dr Suhartoyo dan saya tetap menjalankan tugas sebagai wakil ketua,” tutur Saldi.

(*)

Sumber: Kompas.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved