Pilpres Amerika Serikat

Joe Biden Mundur, Donald Trump: Dia Memang Tak Pantas Jadi Presiden

Donald Trump menyebut, Biden dinilai tak layak untuk maju sebagai Calon Presiden AS, baik dari segi fisik maupun mental.

|
Editor: Apriani Landa
Tribunnews.com
Donald Trump saat diabadikan di luar Trump Tower di New York City pada 10 Agustus 2022 lalu. (Photo by STRINGER / AFP) 

Lake percaya bahwa Harris memiliki posisi yang tepat untuk memberi energi pada bagian-bagian penting dari basis Partai Demokrat, termasuk para pemilih muda, wanita dan orang-orang kulit berwarna.

“Dia telah secara terus-menerus melakukan jajak pendapat yang lebih baik dengan kelompok-kelompok tersebut sejak awal. Dia adalah kandidat yang hebat pada saat yang tepat," kata Lake kepada Bloomberg TV.

(Tribunnews.com/Gilang Putranto, Yohanes Liestyo Poerwoto)

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved