7 Orang Terluka Akibat Ledakan di Masjid SMAN 72 Jakarta Saat Khatib Sedang Khutbah Jumat 

Pantauan di lokasi pada pukul 12.54 WIB, aparat TNI dan Polri telah memasang garis polisi di sekitar area sekolah dan masjid.

Editor: Imam Wahyudi
kompas.com
LEDAKAN - Suasana SMAN 72 Jakarta Utara usai ledakan di area masjid saat shalat Jumat berlangsung, Jumat (7/11/2025) siang. Ledakan itu menimbulkan tujuh korban luka-luka. 

Sementara itu, situasi di sekitar SMAN 72 Jakarta berangsur kondusif meski masih dipadati aparat dan warga.

Kegiatan sekolah dihentikan sementara hingga proses penyelidikan selesai.

TribunJakarta.com masih terus mencoba mengonfirmasi pihak sekolah, Dinas Pendidikan DKI Jakarta, dan kepolisian terkait perkembangan terbaru kasus ini.

Artikel ini telah tayang di TribunJakarta.com dengan judul BREAKING NEWS Ledakan di Masjid SMAN 72 Jakarta Timbulkan Korban Luka-luka 

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved