Kru Film Solata Sambangi Tribun Timur, Rendy Cerita Momen Haru Saat Syuting di Ollon Toraja

Rendy Kjaernett yang memerankan tokoh Angkasa, mengaku merasakan pengalaman emosional saat syuting sekaligus saat menonton

Editor: Imam Wahyudi
Tribun Toraja/HO
Kolase poster teaser 2 film "Solata: Teman Adalah Keluarga yang Kita Pilih". 

Ia bertemu dengan sekelompok siswa dan warga lokal yang memiliki cerita hidup masing-masing, serta seorang teman lama yang mengubah pandangannya tentang makna kebahagiaan.

Melalui interaksi hangat dan konflik emosional di antara para tokoh, Solata menyoroti nilai-nilai gotong royong, cinta terhadap pendidikan, serta keindahan alam dan budaya Toraja, khususnya kawasan Ollon yang menjadi latar utama film ini.

Dengan pesan bahwa “teman adalah keluarga yang kita pilih”, film ini mengajak penonton merenungkan bahwa keluarga tidak selalu tentang hubungan darah, tetapi tentang mereka yang tetap ada, meski bukan siapa-siapa.(*)

 

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved