Timnas Indonesia U-22 Tahan Imbang Mali 2-2 di Laga Uji Coba Terakhir Jelang SEA Games 2025

Timnas U-22 Indonesia bermain imbang 2-2 melawan Mali pada laga uji coba terakhir di Stadion Pakansari, Bogor, sebagai persiapan menuju SEA Games...

Penulis: Redaksi | Editor: Donny Yosua
Kompas.com/Antonius Aditya Mahendra
UJI COBA - Para pemain Timnas U22 Indonesia merayakan gol Rafael Struick ke gawang Mali pada laga persahabatan jelang SEA Games 2025 di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, pada Selasa (18/11/2025). Timnas Indonesia U-22 bermain imbang 2-2 melawan Mali pada laga uji coba terakhir di Stadion Pakansari, Bogor, sebagai persiapan menuju SEA Games 2025 Thailand. 

 

Susunan Pemain

Indonesia: Daffa Fasya (GK); Raka Cahyana (Robi Darwis 88'), Muhammad Ferarri, Kadek Arel, Dion Markx (Brandon Scheunemann 78'); Dony Tri Pamungkas, Ivar Jenner (C), Rivaldo Pakpahan; Hokky Caraka (Ricky Pratama 46'), Mauro Zijlstra (Jens Raven 78'), Rafael Struick (Rayhan Hannan 78').
Pelatih: Indra Sjafri.

Mali: Mayame Sissoko (GK); Hamidou Makalou (C), Issa Traore, Sekou Doucoure, Dan Sinate (Yanis Fofana 46'); Ibrahima Diakite, Boubakar Dembaga, Sekou Kone, Moulaye Haidara; Aboubacar Sidibe, Pape Niama Sissoko (Wilson Samake 62').
Pelatih: Fousseni Diawara.

(*)

Sumber: Kompas.com
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved