Kaesang ke Toraja
Setelah Gibran, Kaesang Putra Jokowi Juga Akan Diberi Nama Toraja, Tato'?
Informasi dari kader PSI yang enggan disebut namanya, Kaesang juga akan dinobatkan sebagai warga Toraja, seperti halnya Gibran Rakabuming.
|
Penulis: Freedy Samuel Tuerah | Editor: Imam Wahyudi
Selain itu, Gibran diberi pusaka parang Toraja, La'bo' Pinai dan kain Sarita yang berasal dari Tongkonan Lallangan.
Laso’ merupakan panggilan untuk anak laki-laki bangsawan Toraja.
Sehingga arti Laso' Pindan adalah anak laki-laki, kesatria, atau putra bangsawan yang bersih, putih, bercahaya, dan bersinar seperti mutiara.
Sesuai adat Toraja, jika anak pertama diberi nama Laso', maka adik laki-lakinya akan diberi nama Tato'.
Sehingga, kemungkinan Kaesang akan diberi nama Toraja, Tato'.
Berita Terkait:#Kaesang ke Toraja
| Kronologi Pemotor Tewas Tertimpa Pohon di Lembang Nanggala Toraja Utara |
|
|---|
| 7 Bulan Tak Ngantor, Ba Sium Polres Tana Toraja Bripka Arfah Dipecat Tidak Hormat |
|
|---|
| PSM Makassar Target Lima Besar Super League 2025-2026 usai Tunjuk Tomas Trucha Jadi Pelatih Baru |
|
|---|
| Crystal Palace Usir Liverpool 3-0 dari Carabao Cup, Arne Slot: Enam Kali Kalah Itu Terlalu Banyak |
|
|---|
| Andre Rosiade Desak PSSI Tunjuk Kembali Shin Tae-yong Latih Timnas Indonesia |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/toraja/foto/bank/originals/1212022_Kaesang_Pangarep.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.