Jelang Indonesia vs Korea Utara di Asian Games 2023, Indra Sjafri: Waspada, Mereka Larinya Cepat
Adapun Timnas Indonesia U-24 saat ini masih menduduki peringkat kedua Grup F, dengan satu kemenangan dan satu kekalahan.
|
Penulis: Redaksi | Editor: Donny Yosua
“Kita harus waspada dengan Korea Utara, yang pada umumnya pemainnya, terutama wingernya cepat-cepat, dan tadi kita di latihan sudah menyiapkan game plan untuk menghadapi mereka,” tambah Indra Sjafri.
Adapun Timnas Indonesia U-24 saat ini masih menduduki peringkat kedua Grup F, dengan satu kemenangan dan satu kekalahan.
Pada pertandingan pertama Timnas Indonesia U-24 sukses mengalahkan Kirgizstan.
Baca juga: Sepak Bola Asian Games 2022, Indonesia Tundukkan Kirgistan 2-0
Namun, di laga kedua secara mengejutkan Rizky Ridho dkk, harus takluk dari Taiwan 0-1.
Padahal jika meraih kemenangan di laga tersebut, babak 16 besar sudah hampir pasti dalam genggaman Timnas Indonesia U-24.
(*)
Baca Juga
| Timnas Indonesia U-17 Takluk 1-3 dari Zambia, Evandra Florasta: Kami Hilang Fokus |
|
|---|
| Manajer Timnas Indonesia U-17 Ingatkan Pentingnya Mental Tangguh Jelang Laga Perdana Lawan Zambia |
|
|---|
| Jelang Timnas Indonesia U-17 vs Zambia, Nova Arianto: Fokus Pemain Nikmati Pertandingan |
|
|---|
| Timnas Indonesia Masih Cari Pelatih Baru, PSSI Minta Publik Bersabar |
|
|---|
| PSSI Umumkan 21 Pemain Timnas Indonesia U-17 untuk Piala Dunia U-17 2025 di Qatar |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wartakota/foto/bank/originals/Pelatih-Timnas-Indonesia-U-22-Indra-Sjafri-beri-keterangan-pers-jelang-melawan-Vietnam.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.