TOPIK
Kecelakaan Lalu Lintas
-
Ia merentalkan mobilnya kepada keluarga Hery Dualembang yang ingin ke Makassar untuk lanjut ke Jayapura, Papua.
-
Hery Dualembang sempat merasakan firasat buruk sebelum perjalanan ke Makassar, ia menolak lantaran ukuran kendaraan sangat kecil untuk ditumpangi.
-
Pantauan TribunToraja, Jumat (6/1/2023) pukul 15.00 Wita, tenda dan bendera putih sudah dipasang. Kerabat serta keluarga korban mulai berdatangan.
-
Dari enam orang ini, lima diantaranya meninggal di tempat sementara satunya mengalami luka serius.
-
Mobil ini membawa belasan penumpang yang mau ke acara Rambu Solo' (upacara kematian) dan mengalami kecelakaan di Lemo.
-
Mobil Toyota Calya yang mengalami kecelakaan ini dikemudikan Muh Nasir (39), warga asal Gandangbatu, Tana Toraja
-
Saat itu, ia membonceng Mama Christie sebagai pemesan kue menggunakan sepeda motor merk Yamaha Aerox bernomor polisi DP 3598 KV.
-
Syamsul menambahkan, kasus lakalantas tahun 2022 lebih sedikit dibandingkan tahun 2021 yang berjumlah 309 kasus.
-
Kecelakaan lalu lintas ini terjadi di Jalan Poros Ci'nong, Kelurahan Tonrokassi, Kecamatan Tamalatea, Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan, Sabtu (10