Liga Inggris
Pep Guardiola Ngamuk ke Kameramen usai Manchester City Kalah dari Newcastle 1-2
Pep Guardiola meluapkan emosi setelah Manchester City kalah 1-2 dari Newcastle. Ia terlibat tensi dengan pemain hingga kameramen usai laga di...
Penulis: Redaksi | Editor: Donny Yosua
Tak berhenti di situ, Guardiola juga sempat meluapkan kekesalan kepada seorang kameramen.
Dalam rekaman siaran, ia terlihat membuka headset kameramen tersebut dan membisikkan sesuatu.
Insiden ini menjadi sorotan karena terjadi hanya beberapa detik setelah pertandingan berakhir.
Baca juga: Newcastle United Tekuk Manchester City 2-1, Tiga Gol Terjadi Hanya dalam Tujuh Menit
Keluhan soal Gol Penentu Newcastle
Gol kedua Newcastle yang dicetak Harvey Barnes turut menimbulkan protes dari kubu Manchester City.
Kiper Gianluigi Donnarumma merasa terjadi pelanggaran sebelum bola masuk ke gawang.
Guardiola mengisyaratkan ketidakpuasan atas keputusan tersebut.
"Jika dia mengeluh, itu karena ada yang salah. Hal yang sama terjadi di Bournemouth. Ya, begitulah adanya," tutur Guardiola menanggapi insiden itu.
(*)
| Newcastle United Tekuk Manchester City 2-1, Tiga Gol Terjadi Hanya dalam Tujuh Menit |
|
|---|
| Liverpool Dipermalukan Nottingham Forest 0-3 di Anfield, The Reds Catat Kekalahan Keenam Musim Ini |
|
|---|
| Manchester United Terancam Ompong: Sesko Cedera, Mbeumo dan Diallo Ikut Piala Afrika |
|
|---|
| Belanja Fantastis Liverpool Jadi Sorotan: Trio Isak, Wirtz, dan Ekitike Baru Sumbang 7 Gol |
|
|---|
| Pep Guardiola Sindir Arsenal Jelang Duel Manchester City vs Liverpool di Etihad |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/toraja/foto/bank/originals/pep-guardiola-ngamuk-ke-kameramen-manchester-city-vs-newcastle-united-23112025.jpg)