Samsung Galaxy Z Flip7 atau iPhone 16 Pro Max? Berikut Ulasan Spesifikasi dan Harganya
Samsung Galaxy Z Flip 7 dan iPhone 16 Pro Max merupakan smartphone flag ship yang harganya di atas 10 jutaan.
Penulis: Redaksi | Editor: Apriani Landa
TRIBUNTORAJA.COM - Bingung menenentukan pilihan antara membeli Samsung Galaxy Z Flip7 atau iPhone 16 Pro Max?
Berikut ulasan perbandingan kedua smartphone premium ini, dari segi spesifikasi maupun harganya.
Dengan demikian, Tribunners bisa mengetahui ponsel yang diinginkan sesuai dengan kebutuhan.
Simak berikuti ini
Layar
Untuk layar Utama, Samsung Galaxy Z Flip7 mengusung panel Dynamic AMOLED 2X berukuran 6,9 inci dengan resolusi 1080 x 2520 piksel, resfresh rate 120 Hz, dan tingkat kecerahan puncak hingga 2.600 nits.
Sementara layar luarnya menggunakan panel Super AMOLED seluas 4,1 inci, resolusi 948 x 1048 piksel, dan resfresh rate 120 Hz.
Sedangkan iPhone 16 Pro Max punya layar LTPO Super Retina XDR OLED seluas 6,9 inci dengan resolusi 2.868 x 1.320 piksel, refresh rate 120 Hz, dan tingkat kecerahan maksimal hingga 2.000 nits.
Kamera
Di sektor fotografi, Samsung Galaxy Z Flip7 memiliki kamera selfie 10 MP (f/2.2) serta kamera belakang yang terdiri dari kamera utama 50 MP (f/1.8, PDAF, OIS) dan kamera ultrawide 12 MP (f/2.2).
Sedangkan iPhone 16 Pro Max dibekali kamera selfie 12 MP (f/1.9) serta kamera belakang yang terdiri dari kamera utama 48 MP (f/1.78, dual pixel PDAF, sensor-shift OIS), kamera ultrawide 48 MP (f/2.2), dan kamera telefoto 12 MP (f/2.8, dual pixel PDAF, 3D sensor‑shift OIS, 5x optical zoom).
Chipset
Samsung Galaxy Z Flip7: Exynos 2500 (3 nm)
CPU: 10-core (1x3.3GHz Cortex-X5 & 2x2.74GHz Cortex-A725 & 5x2.36GHz Cortex-A725 & 2x1.8GHz Cortex-A520)
GPU: Xclipse 950
iPhone 16 Pro Max: Apple A18 Pro (3 nm)
CPU: 6 core
GPU: 6 core
Neural Engine: 16 core
Dimensi dan Bobot
| Spesifikasi iQoo Z10R, Resmi Rilis di Indonesia Harga Rp3 Jutaan |
|
|---|
| Resmi Meluncur, Ini Spesifikasi dan Harga iPhone 17 Pro di Indonesia |
|
|---|
| Samsung Galaxy Tab A11 Resmi Hadir di Indonesia, Usung Fitur AI dan Harga Mulai Rp 2 Jutaan |
|
|---|
| Oppo Find X9 Resmi Meluncur, Usung Kamera 50 MP, Chip Dimensity 9500, dan Baterai 7.025 mAh |
|
|---|
| Poco M7 Resmi Rilis di Indonesia, Usung Baterai Besar dan Harga Rp2 Jutaan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/toraja/foto/bank/originals/06082025_Galaxy_Z_Flip7_vs_iPhone_16_Pro_Max.jpg)