KNPI Toraja Raya Rekomendasi Putra Putri Daerah Masuk Kabinet Prabowo-Gibran, Ini Nama Potensial

KNPI merekomendasikan sejumlah nama putra putri Toraja yang potensial untuk dimasukkan dalam kabinet Prabowo-Gibran nantinya.

Penulis: Freedy Samuel Tuerah | Editor: Apriani Landa
ist
Pengurus KNPI Toraja Utara dan Tana Toraja merekomendasikan sejumlah nama-nama orang Toraja yang berpotensi dimasukkan dalam kabinet Prabowo-Gibran. 

7. Dewi Sartika pasande ( DSP),( Waketum PMTI) wakil bendahara umum pengurus pusat Srikandi partai Demokrat.

8. Yosef Garo,Wakil ketua umum (Waketum) PMTI.

9. Felisitas Tallu Lembang mantan anggota DPR RI dari partai Gerindra.

Dan masih banyak lagi yang lain bisa diusulkan untuk kabinet Presiden dan Wakil Presiden terpilih nantinya.

Diketahui bahwa 70-80 persen pemilih Toraja Utara dan Tana Toraja mencoblos Prabowo-Gibran pada Pemilu 2024, 14 Februari 2024.

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved