PSM Makassar
Jelang Laga Melawan Hougang United, 3 Pemain PSM Masuk Best XI of The Week 16 Liga 1
Sementara di depan ada Alex Martins penyerang Dewa United sekaligus menjadi top skor sementara Liga 1 bersama Gustavo Almaida.
Editor:
Imam Wahyudi
Penampilan Daffa Salman cukup memukau.
Yang menarik perhatian, sebab di laga tersebut Pelatih PSM Makassar menugaskan khusus Daffa Salman menjaga Gustavo Almeida striker Arema FC yang berstatus top skor sementara Liga 1 2023/2024.
Gustavo Almeida pun cukup kerepotan atas penjagaan ketat yang dilakukan Daffa Salman hingga membuat Arema FC nihil gol di laga tersebut.
Secara statistik Daffa Salman mencatatkan 14 operan sukses, 2 tekel sukses, 4 intersep, 4 sapuan dan 3 kali pemulihan bola.
Capaian inilah yang membuat Daffa Salman dinobatkan sebagai pemain muda terbaik Liga 1 2023/2024 pekan 16.(yaumil/tribun timur)
Tags
Best XI of The Week 16 Liga 1
PSM Makassar
Hougang United
Reza Arya Pratama
Ananda Raehan
Daffa Salman
Berita Terkait:#PSM Makassar
| 3,5 Tahun Bersama PSM Makassar, Persembahkan 1 Trofi Juara Liga Indonesia |
|
|---|
| Yuran Fernandes Tolak Jabat Wasit Berujung Sanksi, Dilarang Bermain 4 Laga dan Denda Rp 50 Juta |
|
|---|
| 18 Pemain PSM Makassar Habis Kontrak Akhir Musim Ini, Termasuk Nermin Haljeta dan Balotelli |
|
|---|
| PSM Makassar Akhiri Rekor Unbeaten Malut United, Kemenangan Emosional Pasca Sanksi Yuran |
|
|---|
| PSM Makassar 'Pasang Badan' Untuk Yuran Fernandes, Siap Ajukan Banding |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/toraja/foto/bank/originals/Reza-Arya-Pratama-PSM-Makassar.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.