Liga 1

MALAM Ini, Persib Bandung Akan Jamu Bhayangkara FC, Tiga Pilar Maung Bandung Absen

Pertandingan ini sangat penting bagi Persib Bandung untuk tetap menjaga asa meraih gelar Juara Liga 1 musim ini. 

Penulis: Redaksi | Editor: Muh. Irham
instagram
Persib Bandung vs Bhayangkara FC digelar malam ini 

Pada laga hadapi Bhayangkara FC ini, pangeran biru bisa dipastikan tanpa 3 pemain andalannya jelang laga penentu ini.

Ketiganya yaitu Ialah Marc Klok, Ricky Kambuaya dan Rachmat Irianto.

Mereka diketahui mendapatkan panggilan Shin Tae-yong perkuat Timnas Indonesia.

Hal ini pun jadi kerugian besar bagi Maung Bandung.

Laga lawan Bhayangkara FC ini pun bb jadi ancaman tersendiri bagi Persib Bandung.

Bila tergelincir, maka Persib Bandung pun resmi tanpa gelar juara musim ini.

Lebih-lebih, Bhayangkara FC juga punya rekor tersendiri untuk jungkalkan tim kuat di atas klasemen.

2. Rekor Bhayangkara FC

Diketahui, The Guardians ini kini sedang ada di posisi ketujuh klasemen.

Bhayangkara FC pun telah kantongi 44 poin dari 30 pertandingan di Liga 1.

18 poin terakhir diambil usai meraih kemenangan beruntun di Liga 1.

Selain itu, kampiun Liga 1 2017 lalu ini pun telah kalahkan tim kuat di tangga klasemen.

Rahasia melejitnya performa Bhayangkara FC ini karena 2 sosok pemain yang dalam kondisi top performa.

Mereka yaitu Matias Mier dan Alex Martins yang doyan cetak skor bagi Bhayangkara FC.

3. Kunci Bhayangkara FC 

Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved