Gempa di Turki

Ajaib! Bayi Baru Lahir di Suriah Ditemukan Selamat Tertimbun Reruntuhan Gempa

Penemuan bayi itu terungkap usai salah satu warga Suriah, Khalil al-Suwadi mendengar suara bayi.

Penulis: Redaksi | Editor: Donny Yosua
Tribunnews/Twitter
Video dramatis penyelamatan bayi yang baru lahir dari reruntuhan usai terjadinya gempa di Suriah, Senin (6/2/2023). 

Bayi perempuan itu kini menerima perawatan di rumah sakit anak di Kota Arfin.

Dokter anak di rumah sakit tersebut, Hani Maarouf, mengatakan bayi itu stabil tetapi mengalami memar dan hipotermia.

"Dia sekarang stabil," kata Maarouf dikutip dari laman Daily Mail.

 

 

Namun, dokter anak itu menyebut bayi tersebut tiba dalam kondisi buruk.

“Dia memiliki beberapa memar dan luka di sekujur tubuhnya,” lanjutnya.

"Dia juga datang dengan hipotermia karena cuaca yang sangat dingin. Kami harus menghangatkannya dan memberikan kalsium."sambungnya.

(*)

 

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul "Bayi Baru Lahir Selamat dari Gempa Suriah, Kondisinya Alami Sejumlah Luka dan Hipotermia"

Sumber: Tribunnews.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved