Liga Italia
AC Milan Tekuk Inter Milan 1-0 dalam Derbi Della Madonnina Liga Italia
AC Milan meraih kemenangan 1-0 atas Inter Milan pada Derby della Madonnina berkat gol Christian Pulisic dan penyelamatan penalti Mike Maignan.
Penulis: Redaksi | Editor: Donny Yosua
Setelah penalti yang gagal, Inter tetap mengancam lewat Federico Dimarco dan Andy Diouf, tetapi Maignan kembali tampil sigap menjaga keunggulan timnya hingga laga berakhir.
Hasil ini membuat AC Milan naik ke posisi kedua klasemen Liga Italia dengan 25 poin, terpaut dua angka dari AS Roma. Inter turun ke peringkat keempat dengan 24 poin.
Baca juga: Timnas Italia Terpuruk, Buffon: Gli Azzurri Bayar Kesalahan 20 Tahun Lalu
Susunan Pemain
Inter Milan (3-5-2):
1-Sommer; 25-Akanji, 15-Acerbi (17-Diouf 85'), 95-Bastoni; 30-Carlos Augusto, 23-Barella (94-Pio Esposito 85'), 20-Calhanoglu (7-Zielinski 78'), 8-Sucic, 32-Dimarco; 9-Thuram, 10-Lautaro Martinez (14-Bonny 66').
Pelatih: Cristian Chivu.
AC Milan (3-5-2):
16-Maignan; 23-Tomori, 46-Gabbia, 31-Pavlovic; 56-Saelemaekers, 19-Fofana (78-Ricci 78'), 14-Modric, 12-Rabiot, 23-Bartesaghi; 11-Pulisic (18-Nkunku 78'), 10-Leao (8-Loftus-Cheek 86').
Pelatih: Massimiliano Allegri.
(*)
| AS Roma Gilas Cremonese 3-1, Emil Audero Dapat Rating Jelek usai Blunder |
|
|---|
| Napoli Gilas Atalanta 3-1, Raih Posisi Puncak Klasemen Sementara Serie A Liga Italia |
|
|---|
| Sassuolo Libas Atalanta 3-0, Jay Idzes Tampil Solid Sepanjang Laga |
|
|---|
| Inter Milan Tekuk Verona 2-1, Gol Bunuh Diri di Menit Akhir Selamatkan Nerazzurri |
|
|---|
| Penalti Morata Gagal, Como Tahan Imbang Napoli Tanpa Gol di Laga Serie A |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/toraja/foto/bank/originals/christian-pulisic-ac-milan-vs-inter-milan-liga-italia-serie-a-24112025.jpg)