SEA Games 2023
Skuad PUBG Mobile Indonesia Bawa Pulang Emas di SEA Games 2023
Ini adalah kedua kalinya Indonesia mendapat emas untuk cabor e-sports nomor PUBG Mobile kategori beregu di ajang SEA Games.
Penulis: Redaksi | Editor: Donny Yosua
Kali ini, INA 1 yang tersisa SVAFVEL dieliminasi oleh INA 2.
Tim INA 2 mendulang sebanyak 9 poin eliminasi.
Tim INA 2 pun kemudian tumbang oleh VIE 1 yang kembali meraih WWCD.
Meski demikian posisi INA 2 masih aman di puncak berkat 9 poin eliminasi dan poin placement Top 2.
Sayangnya, posisi tim INA 1 turun menjadi peringkat kelima di bawah VIE 2.
Pertaruhan Tiga Match Terakhir
Tiga ronde terakhir pada babak final PUBG Mobile di SEA Games 2023 berlangsung dengan seru.
Match ke-16 yang berlangsung di peta Erangel merupakan momen penting bagi INA 2 karena ketiga pemain VIE 1 tereliminasi begitu saja.
Tetapi, momen ini tetap mendebarkan karena pemain VIE 1 berhasil bersembunyi untuk waktu yang panjang.
Skuad Yummy dkk akhirnya memilih untuk agresif dan mendapatkan 7 poin eliminasi, tapi mereka harus menukar "nyawa" INA 2 Yummy dan INA 2 Satar.
Tim tersebut pun tumbang dengan total poin menyentuh angka 166.
Baca juga: Tundukkan Filipina 3-1, Timnas Voli Putri Indonesia Raih Perunggu di SEA Games 2023
| Presiden Jokowi Janjikan Bonus untuk Atlet Peraih Medali di SEA Games 2023 |
|
|---|
| Timnas Indonesia U22 Pawai, Erick Thohir: Revolusi Mental Dimulai dari Sepak Bola |
|
|---|
| Sempat Baku Pukul di Final SEA Games 2023, PSSI Maafkan Thailand dan Serahkan Sanksi ke Federasi |
|
|---|
| Sempat Adu Jotos dengan Indonesia di Final SEA Games 2023, Manajer Timnas Thailand Undur Diri |
|
|---|
| Raih Emas di SEA Games 2023, Timnas Indonesia U22 Bakal Diarak dari Monas |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/toraja/foto/bank/originals/tim-pubg-mobile-indonesia-medali-emas-sea-games-2023.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.