Kabinet Prabowo Gibran
Keponakan Prabowo Calon Menteri Keuangan, Ekonom Senior: Sangat Cocok
Prabowo dan keluarga besar Djojohadikusumo tidak pernah berhenti mempercayainya memegang keuangan, baik di grup perusahaan, parpol maupun tim kampanye
Menurutnya, kekuasaan seorang menteri keuangan sangat besar dan menentukan.
Salah dalam mengambil kebijakan dampaknya cukup vital.
Artinya menteri apapun itu apalagi menteri keuangan dari kalangan politisi akan selalu memiliki risiko lebih besar.
“Kesalahan kecil di kementerian keuangan bisa berdampak besar bagi perekonomian nasional,” ungkapnya.
Dosen Perbanas Institute itu menyatakan bahwa keputusan memilih menteri sepenuhnya adalah hak prerogatif presiden terpilih.
“Tetapi sekali lagi jabatan menteri adalah jabatan politis dan sepenuhnya hak prerogatif presiden,” ujarnya.
Hanya presiden yang berhak menentukan dan dialah yang tahu orang-orang yang akan membantu dalam menjalankan pemerintahan selama 5 tahun.
“Tidak ada larangan bagi presiden menunjuk siapa pun sebagai menkeu,” lanjut Piter.(Tribun Network/Reynas Abdila)
| Stella Christie, Profesor Berusia 45 Tahun Masuk Kabinet Prabowo-Gibran, Calon Menteri Pendidikan? |
|
|---|
| 11 Perempuan Bakal Masuk Kabinet Prabowo-Gibran, Termasuk Sri Mulyani dan Veronica Tan |
|
|---|
| Presiden Jokowi Pecat Budi Gunawan Sebagai Kepala BIN Atas Permintaan Prabowo, Masuk Kabinet |
|
|---|
| Prabowo-Gibran Beri Pembekalan Kepada Calon Menteri di Hambalang, Siapa Saja Mereka? |
|
|---|
| Profil 6 Calon Menteri Perempuan yang Dipanggil Prabowo, Satu dari Sulsel |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/toraja/foto/bank/originals/Thomas-Djiwandonoe4r3.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.